Kaos Lukis Cabut Warna Harimau KA02
(Tampak Depan)
Keterangan:
- Model: Kaos Lukis Cabut Warna
- Jenis: Kaos Distro Tangan Pendek
- Kode Produk: KA02
- Motif: Maung-Kujang (Harimau-Kujang)
- Jenis Lukisan: Cabut warna sistem discharge
- Warna Kain : Hitam
- Bahan Kaos: Katun Combad 20s, 24s, dan 30s
- Harga: Rp180.000,- /Pcs
- Minimal Order: 1 Pcs
- Ukuran: S, M, L, XL, XXL
- Jika tidak ada stock, proses pembuatan kurang lebih 3-5 hari tergantung banyaknya order
- Motif lukisan bisa sedikit berbeda dengan foto di atas karena proses melukis dilakukan secara manual. Namun demikian hasil lukisan tetap akan mirip hanya saja goresan-horesan dan warna akan sedikit berbeda karena ini bukan kaos sablon atau kaos print.
OPINI DAN BERITA KASUNDAAN
Kaos Lukis Cabut Warna Maung-Kujang
Oleh Kang Pree
Kaos lukis cabut warna KA02 ini adalah hasil karya pelukis Distro-Naratas Bandung dengan motif "Maung-Kujang" atau "Harimau-Kujang". Kujang sendiri adalah senjata khas Tatar Sunda pada zaman kerajaan Padjadjaran dulu.
Motif lukisan digambar dengan cara manual menggunakan pewarna khusus dengan teknik discharge (cabut warna) sehingga setiap pesanan berikutnya, motif lukisan pada kaos bisa sedikit berbeda karena bukan disablon atau di-print tetapi dilukis manual.
Bahan kaos cabut warna harimau-kujang ini adalah kain katun combad 20S, 24S, dan 30S warna hitam. Meski warna yang dihasilkan tidak sebanyak kaos lukis cat atau kaos sablon tetapi hasil lukisan terlihat unik dan artistik.
Ukuran kaos dan motif lukisan bisa dipesan sesuai keinginan (custom) selama pelukis kaos Naratas Distro menyanggupinya. Adapun waktu pengerjaan kurang lebih 3-7 hari tergantung banyaknya order dan kekomplekan lukisan yang dipesan.
Kategori:
Kaos Distro, Pakaian Sunda